Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

PERKEMBANGAN BALITA 4-5 TAHUN

PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK PERKEMBANGAN BAYI USIA 4 SAMPAI 5 TAHUN A.    Masa Perkembangan Bayi Usia 4 sampai 5 Tahun Semua anak tumbuh berkembang dalam pola yang sama, namun setiap anak memiliki langkahnya masing-masing. Each child develops at her or his own pace. Setiap anak memiliki kesukaan, sifat dan gaya dalam berinteraksi sosial serta metode belajar sendiri-sendiri. Memahami tahapan tumbuh kembang anak sesuai umur bisa membantu orang tua. Orang tua sebaiknya memahami kapan dan dimana bisa meminta pertolongan professional jika terjadi gangguan tumbuh kembang anak. a.     Perkembangan Agama Anak mengenal Tuhan pertama kali melalui bahasa dari kata- kata orang yang ada dalam lingkungannya, yang pada awalnya diterima secara acuh. Tuhan bagi anak pada permulaan merupakan nama sesuatu yang asing dan tidak dikenalnya serta diragukan kebaikan niatnya. Tidak adanya perhatian terhadap tuhan pada tahap pertama ini dikarenakan ia belum mempunyai pengal

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN A.    Pertumbuhan dan Perkembangan pertumbuhan adalah proses pertambahan volume yang irreversible (tidak kembali ke asal). Selama pertumbuhan terjadi pertambahan jumlah dan ukuran sel. Pertumbuhan dapat diukur dan dinyatakan secara kuantitatif. sedangkan, perkembangan adalah proses menuju tercapainya kedeqasaan atau tingkat yang lebih sempurna. Perkembangan tidak dapat dinyatakan secara kuantitatif. Perkembangan dapat diartikan sebagai “perubahan yang progresif dan kontinyudalam diri individu dari mulai lahir sampai mati” (The progressive and continuous change in the organism from birth to death). Pengertian lain dari perkembangan adalah “perubahan-perubahan yang dialami individu atau organisme menuju tingkat kedewasaannya atau kematangannya (maturation) yang berlangsung secara sistematis, progresif, dan berkesinambungan, baik menyangkut fisik (jasmaniah) maupun psikis (rohaniah). Perkembangan manusia berlangsung secara beruru